Mamuju, nuansainfo.com – NU Peduli menyalurkan bantuan kepada pengungsi korban Gempa di wilayah desa Sumare, desa Tapandullu Kec. Simboro dan desa Lebani Kecamatan Tapalang Barat Kab. Mamuju Propinsi Sulawesi Barat. Pada hari Selasa tanggal 02 Februari 2021 Pukul 10.00 Wita
Kegiatan tersebut di Pimpin Langsung oleh M. NASIR Dengan beberapa pengurus DPC ANSOR Mamuju, Jenis bantuan yang di salurkan Berupa Sembako dan pakaian layak pakai

M. NASIR, S.Pd Juga menyampaikan”Tujuan Giat ini dilaksanakan sebagai wujud kepedulian NU Peduli terhadap Pengungsi Korban Gempa Sulbar Mamuju-Majene yang berada di Posko” yang ketua DPC Ansor Mamuju
Nasir juga menambahkan Sembako yang disalurkan dan pakaian layak pakai Bersumber dari oleh DPC LAZISNU kabupaten Konawe Sulawesi Tenggara dan Dinas pendidikan POHUWATO Provinsi Gorontalo

Sebagai wujud Solidaritas terhadap sesama untuk meringankan beban korban pengungsi gempa bumi yang berada di Wilayah Kecamatan Simboro dan kecamatan Tapalang Barat, //*Adhi
Komentar